Monday, June 17, 2019

Cara Mengatasi Pengering Mesin Cuci 2 Tabung Rusak Hanya Berdengung

Mesin cuci 2 tabung adalah mesin cuci yang dikenal bandel dan tahan lama, karena semua hal dioperasikan secara manual atau bahasa inggrisnya disebut semi otomatis, tapi saya tetep bilang manual, hehe. biasanya mesin cuci 2 tabung seringnya rusak di bagian pengeringnya. Jika mesin cuci anda bagian pengeringnya rusak hanya berdengung dan tidak berputar cobalah beberapa tips dibawah ini.

Cara Mengatasi Pengering Mesin Cuci Rusak Hanya Berdengung


ada beberapa tips yang harus anda perhatikan terlebih dahulu sebelum anda memutuskan apa rusaknya pada pengering mesin cuci. inilah deteksi gejalanya.

Silahkan anda putar terlebih dahulu tabung pengering mesin cuci anda menggunakan tangan. 
1. Jika enteng berarti silahkan anda coba ganti kapasitornya, namun jika belum bisa nyala berarti dinamo pengering ada yang putus jalurnya, jika putus solusinya hanya ganti dinamo.
2. jika berat, berarti ada yang menyumbat di bagian asnya atau asnya sudah aus, silahkan perbaiki di bagian itu.

jika masih belum bisa juga, berarti mesin cuci anda minta ganti baru. oke mungkin hanya itu saja cara gampang untuk mengatasi pengering mesin cuci 2 tabung mati / rusak. sampai jumpa di postingan kami selanjutnya.

No comments:
Write komentar